| Mobile| RSS

Jejaring Sosial Dikuasai Perempuan

Selasa, 06 Oktober 2009 | posted in , | 0 comments




Penelitian oleh Brian Solis yang mengambil data dari Google Ad Planner menunjukkan mayoritas user aktif di hampir semua situs jejaring sosial adalah perempuan.


Solis menunjukkan hanya ada satu situs jejaring sosial yang didominasi oleh laki-laki yaitu Digg. Laki-laki bahkan mendominasi situs itu hingga 64%.


Di sisi lain, LinkedIn dan YouTube menikmati persentase yang hampir setara. Sementara Twitter, Facebook, FriendFeed, Flickr dan MySpace banyak memiliki user perempuan.


Angka yang paling luar biasa datang dari MySpace. Situs yang memiliki tradisi spam dan pornografi itu sebanyak 64% adalah perempuan. [Inilah]

0 Responses So far

Posting Komentar

Related Posts with Thumbnails

Berita Terbaru

Komentar Terakhir

Popular Post

Masa

Blog Archive

Labels

Blogumulus by Roy Tanck and Amanda Fazani

Twitter